Syarat dan Ketentuan :
- Periode : 02 Desember 2019 - 28 Februari 2020 dan disetujui sampai dengan 13 Maret 2020
 - Hadiah berlaku untuk :
  
- Pengaju yang memiliki keanggotaan kartu kredit aktif sekurangnya 24 bulan atau memiliki kredit kepemilikan rumah (KPR) yang tercatat dalam Sistem Layanan Informasi Keuangan (SLIK) Otoritas Jasa Keuangan
 
 - Promo mengacu pada tabel berikut Plafon KTA yang disetujui akan mendapatkan Ovo Points di akun Tokopedia :
  
Plafon KTA yang disetujui Gift Card Tokopedia Rp50 juta Rp250.000 Rp50 juta - < Rp 100 juta Rp500.000 ≥ Rp100 juta Rp1.000.000  - Hadiah Gift Card Tokopedia akan diberikan dalam bentuk kode yang berfungsi untuk menambahkan saldo Ovo Points di akun Tokopedia Nasabah dengan melakukan penukaran melalui link https://tokopedia.com/gift-
card/redeem/  - Hadiah Gift Card Tokopedia dalam bentuk kode tersebut akan dikirimkan melalui SMS ke nomor ponsel Nasabah yang terdaftar pada sistem Bank.
 - Hadiah akan diberikan kepada Nasabah yang KTA-nya telah disetujui oleh Bank.
 - Hadiah paling lambat akan dikirimkan ke nomor ponsel yang tertera di aplikasi KTA dalam jangka waktu 60 (enam puluh) hari setelah KTA disetujui.
 - Jika KTA sudah ditutup, dibatalkan atau dalam keadaan terblokir pada saat pemberian, maka hadiah tidak dapat diberikan dan menjadi batal.
 - Hadiah yang diberikan berdasarkan data yang dimiliki Bank dan keputusan Bank bersifat final dan mengikat